Flowchart
adalah penyajian yang sistematis tentang proses dan logika dari kegiatan, penanganan
informasi atau penggambaran secara grafik dari langkah-langkah dan urut-urutan
prosedur dari suatu program. Flowchart menolong analis dan programmer untuk
memecahkan masalah kedalam segmen-segmen yang lebih kecil dan menolong dalam
menganalisis alternatif-alternatif lain dalam pengoperasian.
adalah urutan proses dalam system dengan menunjukkan
alat media input, output serta jenis media penyimpanan dalam proses pengolahan
data.
Program flowchart
adalah suatu bagan dengan simbol-simbol tertentu yang menggambarkan
urutan proses secara endetail dan hubungan antara suatu proses (instruksi) dengan proses lainnya dalam suatu
program
FLOWCHART UNTUK PEMROGRAM KOMPUTER à
Flowchart program (biasa
disebut flowchart saja), adalah suatu gambar yang menjelaskan urutan :
·
Pembacaan data
·
Pemrosesan data
·
Pengambilan
keputusan terhadap data
·
Penyajian hasil
pemrosesan data.
1. Contoh flowchart/ diagram alur untuk menghitung luassegitiga, bila diketahui ALAS = 10 dan TINGGI= 8.
2. Contoh algoritma untuk menghitung sisa bagi antarabilangan dengan 2, apakah sisa ataukah tidak sisa,jika sisa maka maka cetak genap jika tidak sisa maka cetak ganjil.
Selamat mencoba :)
0 komentar:
Post a Comment